Web 2.0 Properties Berfungsi Untuk Membuat Blog dan Membangun Backlink

Unlimited Hosting WordPress Developer Persona
Tulisan tetang Web 2.0 Properties terinspirasi dari blog Maxmanroe.com. Saya
bermaksud berbagi informasi dan pengetahuan kepada siapapun yang membaca
tulisan ini, terutama pengguna blogger.com.
Berdasarkan penelusuran saya melalui Wikipedia, Web 2.0 adalah
sebuah revolusi bisnis di dunia industri komputer yang terjadi akibat
pergerakan ke internet sebagai flatform dan suatu usaha untuk mengerti
aturan-aturan agar sukses di flatform tersebut.
Web 2.0 dicetuskan pertama kali oleh O’Reilly Media pada tahun 2003, dan
dipopulerkan pada konferensi web 2.0 pertama pada tahun 2004. Ada 7 prinsip yang
diusung oleh web 2.0 yaitu:
Web 2.0 Properties Berfungsi Untuk Membuat Blog dan Membangun Backlink
  1. Web sebagai
    flatform
  2. Data sebagai
    pengendali utama
  3. Efek jaringan
    diciptakan oleh arsitektur partisipasi
  4. Inovasi
    dalam sistem dan perakitan situs disusun dengan menyatukan fitur dari
    pengembang yang terdistribusi dan independen (Semacam pengembangan model “open
    source”)
  5. Model bisnis
    yang ringan, yang dikembangkan dengan gabungan isi dan layanan.
  6. Akhir dari
    situs peluncuran (release cycle) perangkat lunak (perpetual beta).
  7. Mudah untuk
    digunakan dan diadopsi user.
Selain itu, web 2.0 memiliki keuntungan lain yaitu memungkinkan pengguna
internet dapa melihat konten suatu website tanpa harus berkunjung ke alamat situs
yang bersangkutan.
Pada perkembangannya, Web 2.0 properties digunakan untuk membuat blog
gratisan dan juga sering digunakan untuk membangun backlink. Bagi seorang
blogger maupun praktisi SEO, Web 2.0 properties sudah pasti digunakan untuk
kegiatan membangun backlink.
Berikut ini adalah daftar Web 2.0 properties yang bisa Anda gunakan untuk membuat
blog secara gratis dan membangun backlink:
·
PR9 ~ http://www.wordpress.com
·
PR8 ~ http://www.weebly.com
·
PR8 ~ http://www.blogger.com
·
PR8 ~ http://www.livejournal.com
·
PR8 ~ https://www.tumblr.com
·
PR7 ~ http://www.bravenet.com
·
PR7 ~ http://www.webs.com
·
PR7 ~ http://edublogs.org
·
PR7 ~ http://www.angelfire.lycos.com
·
PR7 ~ https://www.yola.com
·
PR6 ~ http://www.blog.com
·
PR6 ~ http://www.kompasiana.com
·
PR5 ~ http://jigsy.com
·
PR5 ~ http://blogdetik.com
·
PR5 ~ http://www.blogdrive.com
·
PR4 ~ http://moblog.net
·
PR4 ~ http://ohlog.com
·
PR4 ~ http://www.fotopages.com
·
PR4 ~ http://www.mywapblog.com
·
PR4 ~ http://www.problogs.com
·
PR3 ~ http://www.blogigo.com
·
PR3 ~ http://www.inube.com
·
PR3 ~ http://www.insanejournal.com

Catatan: daftar ini hanya sedikit dari
jumlah web 2.0 yang ada, sebenarnya masih banyak web 2.0 lain, silahkan Anda kreasikan sendiri.

Unlimited Hosting WordPress Developer Persona
Demikian informasi tentang web 2.0 properties yang dapat saya sampaikan,
semoga bermanfaat untuk Anda. Jangan lewatkan juga artikel tentang Belajar Cara Menulis Artikel SEO Friendly dari E-Book MAGF.

 

Sumber: MaxManroe.com

Pesan

14 Komentar

  1. menulis:

    sangat bermanfaat sekali gan 🙂
    terimakasih

    1. menulis:

      Terima kasih kembali mas….semoga jualannya makin laris

  2. menulis:

    Jadi kompasiana termasuk web 2.0 juga yah, kalau begitu ditunggu artikel selanjutnya tentang cara membangun backlink dari kompasiana

    1. menulis:

      Betul mas,
      Untuk cara membangun baclink, saya musti pelajari dulu baru sharing

  3. menulis:

    Wah blogdetik jug termasuk ya mas..keren

    1. menulis:

      termasuk dong…kan bisa buat blog juga

  4. menulis:

    dari beberapa alamat diatas, ada yang sudah saya coba Bang, yg lainnya malah baru tahu sekarang, aku simpen dulu ah … makasih ya bang … 🙂

    1. menulis:

      Silahkan mas, semoga manfaat!

  5. menulis:

    ternya blogger masih di bawah wordpress ya,.. ? kirain no. 1,. . .
    mau nanya kalo aku mau buat web 2.0 tu pake nama dan pasword sama semua bisa gak ya? maklum takut lupa, . . nantinya, . .

  6. menulis:

    Boleh aja kok, kan flatformnya berbeda, sudah pasti memudahkan ktia juga kan untuk mengingatnya

  7. menulis:

    Gan, mau tanya. saat menulis artikel di web 2.0, apakah boleh kita copas dari blog yang mau dioptimasi?? Mksh

    1. menulis:

      Kalau bs jgn copas pasti akan dihapus contonnya kompasiana. Mending ditulis ulang

  8. menulis:

    This article gives a prologue to the themes of 'backlinks'. What they are, the reason they are critical for SEO and elements to consider while including them.dcitltd

    1. menulis:

      Yes, thanks for attention

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *